"Tak harus berkata untuk saling mengerti. Walau kata adalah bentuk komunikasi. Hati terlalu pintar mengetahui. Walau kadang tak sesuai ekspektasi."

Comments